Saturday, October 3, 2015

Inilah Manfaat Surat Yasiin

Assallamu alla ikum wr.wb
Surat Yasin, siapa yang tidak pernah membacanya? Setiap umat islam di dunia pasti pernah membaca Surat Ini. Tidak ada yang tahu arti kata "YASIIN", di beberapa buku Tahlil, bagian Terjemahnya selalu di tulis "Yasiin (Hanya Allah yang mengetahui maksudnya)".
Manfaat Surat YasiinKarena memang sampai saat ini belum ada yang mengetahui arti kata ini. Dan ternyata, surat ini memiliki Manfaat yang luar biasa jika di baca dengan Sungguh-sungguh.
Berikut Fadlilah/ Manfaat Surat Yasin:
  1.  jika surat yasin dibacakan di depan orang baik yang meninggal, maka hal ini akan membuat rohnya mendapat ketenangan di alam kubur.
  2.  jika dibacakan surat Yasin kepada jenazah di dalam Kubur. maka siksanya akan diringankan.
  3.  Akan mendapat perlindungan dari Allah saat malam sampai pagi, jika dibaca pada malam hari.
  4.  Akan mendapat perlindungan dari Allah mulai pagi sampai sore, jika dibaca pada pagi hari.
  5.  Jika kita punya Hajat, dan membaca surat ini dengan kesungguhan, maka Hajatnya akan dikabulkan.
  6.  Jika dibaca ketika sedih, maka Allah akan menghapuskan kesedihannya.
  7.  Jika dibaca dalam keadaan lapar, maka Allah akan mengenyangkannya.
  8.  jika dibacakan untuk orang jahat yang meninggal, maka Allah akan meringankan siksanya di alam Kubur
Itu adalah Fadlillah / keutamaan/ manfaat surat yasin, semoga artikel tadi dapat bermanfaat bagi kita, dan dapat menambah keimanan kita kepada Allah SWT


Diedit seperlunya dari : SUMBER

Share this article

1 Tanggapan:

Ahmad Aldi Putera said...

Manfaatnya Bagus
http://www.berbagiilmu32.info/2015/10/cara-membuat-akun-garena-dengan.html

 
Copyright © 2014 Asy Syekher • All Rights Reserved.
Template Design by BTDesigner • Powered by Blogger
back to top